webnovel

Tuan Asher

Wajah pucat Aurora sudah berganti menjadi raut formal ketika kakinya menginjak daratan Jinjirei. Tak ada lagi wajah putus asa dan kehilangan, secepat itu ia kembali ke mode datarnya. Awalnya semua merasa aneh, tapi langsung sadar jika ini adalah yang terbaik. Ketika orang nomor satu di Jinjireilah yang menemui mereka. Dengan senyum simpul yang misterius.

"Selamat datang di Jinjirei, kami sudah menunggu kedatangan kalian," sapanya ramah. Hingga Aurora dan yang lain membungkukkan badan. Dengan senyum formalitas, lelaki itu berusaha mengenyahkan wajah kehilangannya. Ah, betapa hebatnya ia bersandiwara. Sangat totalitas.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com