webnovel

Plan

Malam Hari di kediaman keluarga Kim

yang sedang melaksanakan makan malam bersama.

Mama Kim : "sayang besok kamu libur kan?"

Hyun Yeon : "iya ma.kenapa?"

Mama Kim : "besok kamu dandan yang cantik oke.jam 8 pagi siap-siap"

Hyun Yeon : "hah?tumben.mau ngapain ma?"

Mama Kim : "Sudah pokoknya kamu besok dandan yang cantik oke?"

Hyun Yeon : "serah ah" ujarnya sambil mengedikan bahu.

Hyun Yeon : "pa ma Hyun Yeon mau keluar sebentar sama Min Nam boleh kan?"

Mama Kim : "ya jangan malam-malam pulangnya ya"

Hyun Yeon : "oke mamaku sayang.dah"

Hyun Yeon meninggalkan Ruang Makan.

Papa Kim : "ma.gimana Hyunie mau menerima perjodohannya?"

Mama Kim : "iya pa.tadi siang papa sih lembur terus jadi kan mama sendiri yang bilang tanpa papa disisi mama" jawab Mama Kim dengan nada kesal.

Papa Kim : "Mama jangan cemberut dong nanti cantiknya hilang loh"

Mama Kim hanya memalingkan wajahnya mendengar perkataan suaminya itu.

Sedangkan Di Lain Tempat.

Hyun Yeon berlalu ke sebuah taman tempat Hyun Yeon dan Min Nam bertemu.

Tak lama kemudian datanglah gadis cantik dengan rambut pendeknya siapa lagi kalau bukan Choi Min Nam.

Min Nam : "sorry lama Hyun"

Hyun Yeon : "ih gpp sans aja kali"

Min Nam : "eh Hyun jajan yuk"

Hyun Yeon : "ah elah tuh didepan lo kan ada"

Min Nam : "oh iya bentar ya.lu mau gak?"

Hyun Yeon : "mau deh hotteok 2"

Min Nam menganggukan kepalanya sebagai jawaban.

6 menit Min Nam kembali dengan membawa hotteok 3.

2 untuk Hyun Yeon 1 untuk Min Nam sendiri.

Min Nam : "nih" ujarnya sambil mengasihkan 2 hotteok yang dia beli untuk Hyun Yeon

Hyun Yeon : "makasih ya"

Min Nam : "ah elah sans kali.tadi lo yang bilang sendiri."

Hyun Yeon hanya nyengir mendengarnya.

Min Nam : "eh gimana perjodohan lo.lo terima?"

Hyun Yeon : "soal itu.gue nyerahin semuannya ke mama.gue cuma bilang terserah aja."

Min Nam : "oohh gimana orangnya lo udah ketemu?"

Hyun Yeon : "udah kok.ternyata dia itu Hoon Jae.lo tau kan?.teman masa kecil gue.sesudah lo"

Ya Choi Min Nam adalah teman masa kecil Hyun Yeon.

Min Nam : "hah?seriusan?wah lo beruntung tuh.lo kejar tuh."

Hyun Yeon : "tapi gue gak tau dia punya rasa sama gue atau ngak.gue takut Min"

Min Nam : "udah lo jalanin dulu.kalo soal cinta atau ngak biar tuhan yang ngatur.gue pernah nemu kalimat dimana kamu mencintai orang tetapi dia tidak mencintaimu maka percayalah suatu saat cintamu akan terbalaskan oleh dia entah itu sekarang,nanti,atau lusa."

Hyun Yeon : "makasih ya Min.Lo sahabat terbaik gue"

Min Nam : "sans kalo Hyun.eehm ngomong-ngomong gue kira-kira nanti 1 bulan ke depan gue mau nikah nih."

Hyun Yeon : "lah kok dipercepat?bukannya 4 bulan lagi nikahnya?"

Min Nam : "ngak.Tunangan gue dipindah tugaskan ke luar negeri 1 bulan setelah menikah.jadi gue harus ikut dia deh ya sama kaya Mama Papa Kim dulu."

Hyun Yeon : "ya gue sendiri dong"

Min Nam : "tenang masih satu bulan lagi kok"

Setelah percakapan itu hanya ada keheningan diantara mereka.

Sampai Min Nam melirik jam yang melingkar di tangannya menunjukkan pukul 10 malam.

Min Nam : "eh Hyun gue pulang dulu ya mama gue udah nunggu nih"

Hyun Yeon : "iya.hati-hati ya" ujarnya sambil melambaikan tangan ke arah Min Nam.

Setelah pungungg Min Nam tak terlihat Hyun Yeon kembali ke rumahnya karena hari sudah malam.

Di Kediaman Keluarga Kim.

Hyun Yeon melihat Papa Kim yangbsedang membaca koran di sofa.

Papa Kim : "omo anak papa sudah pulang.Hyunie Papa dan Mama besok akan pergi ke Luar Kota dan nanti pagi kami akan berangkat sekitar 2 hari disana.jadi sekarang Papa berpamitan sama kamu."

Hyun Yeon yang mendengar itu langsung menangis dan memeluk Papa Kim.

Hyun Yeon : "hiks...papa....mama....jangan tinggalin Hyunie...hiks...hiks..."

Papa Kim hanya memeluk Hyun Yeon dan kembali bersuara.

Papa Kim : "sudah ya Hyunie sayang jangan menangis lagi oke." ucap Papa Kim sambil mengelap air mata anak kesayangannya itu.

Papa Kim : "sekarang Hyunie tidur ya" ucapnya sambil mengelus rambut Hyun Yeon.

Hyun Yeon hanya menganggukan kepalanya sebagai jawaban dan pergi ke kamarnya.