webnovel

Reyna Dengan Mata Batinnya

Author: Luh_hediana
Romansa Anak Muda
Ongoing · 18.6K Views
  • 11 Chs
    Content
  • ratings
  • N/A
    SUPPORT

What is Reyna Dengan Mata Batinnya

Synopsis

Reyna adalah seorang gadis cantik berusia 20 tahun keturunan Cina Jawa. Dari lahir Reyna telah di tinggal oleh Ibunya saat melahirkannya kedunia. Ayahnya yang keturunan Jawa dan Ibunya Cina campur Jawa juga membuat dirinya hampir mirip dengan Ibunya bermata sipit, dengan wajah yang bulat dan kulit yang putih bersih. Memiliki kemampuan sejak usianya 10 tahun, kejadian demi kejadian yang Ia alami membuatnya sedikit tertekan dan syok. Ia memang tak pernah melihat sosok makhluk astral atau makhluk halus dari mata telanjang, tetapi peka dalam suatu misteri, dimana Reyna harus berhadapan dengan makhluk yang tak kasat mata lewat mimpi dan mata batinnya. Memberikan rasa dan energi kepada sosok makhluk halus dengan kepekaan yang Ia miliki. Di hantui? tentu! membuatnya sedikit tak berdaya dan membuatnya cenderung agak sensitif dengan hal apapun yang berbau hantu atau makhluk halus sejenisnya. Bahkan di beri petunjuk sesuatu yang tabu. Membuat Reyna menjadi anak yang pendiam. Memendam semua sendiri tanpa ada seorang pun yang tahu, termasuk Ayahnya yang sibuk dengan pekerjaannya di kantor dan sering berpergian keluar kota karna sebuah pekerjaan yang harus di jalaninya. Reyna tinggal bersama Bi Inah asisten rumah tangga yang selalu menemaninya dari Ia di lahirkan hingga dewasa saat ini, Bi Inah sudah seperti keluarga bagi Reyna, sekaligus Ibu untuk Reyna. selalu di tinggal Ayahnya bekerja membuat Reyna kesepian, Ia lebih memilih menyibukkan diri dengan membaca buku atau menonton Drakor ke sukaannya, bahkan ketika Ia di terima di salah satu pabrik yang cukup familiar namanya Ia bertemu seorang Lelaki perawakan tinggi, berkulit sawo matang dengan cepak di rambutnya, selalu ingin mendekati Reyna dan menemaninya setiap saat di kala kejenuhan membayanginya. Beni Fahrozan, keturunan orang Sunda tinggal di sebuah rumah yang sederhana, berseberangan yang tak jauh dari komplek perumahan milik Reyna. Beni teman yang baru di kenal Reyna di tempat kerjanya yang baru selalu mengantar jemput Reyna, walaupun kesal dan menyebalkan tingkah Beni, cukup membuat hati Reyna yang dingin dan beku menjadi perlahan mencair. Apakah Reyna akan jatuh cinta dan membuka hatinya kepada Lelaki bernama Beni Fahrozan yang semasa mudanya Reyna di saat sekolah dulu tak pernah merasakan jatuh cinta terhadap lawan jenisnya? bahkan tak memiliki seorang sahabat dekat sekalipun, akan berubah hatinya dengan adanya kedatangan Beni? Bagaimanakah kisah Reyna selanjutnya dengan kejadian yang menimpanya lewat kepekaan yang Ia miliki dapat membantu orang-orang? Atau justru akan membuat Reyna semakin terancam jiwanya karna telah menjadi penghalang bagi si pengguna makhluk-makhluk halus tersebut? jangan lupa untuk kasih 'POWER STONE dan masukin ke koleksi kalian ya, Jangan lupa juga review nya agar Author bersemangat melanjutkan cerita Mister

Tags
2 tags
You May Also Like

Gol da Vida

Gol da Vida" é uma novela emocionante que mergulha fundo no mundo do futebol, explorando não apenas as batalhas épicas no campo, mas também as vidas entrelaçadas dos jogadores, treinadores, torcedores e suas famílias. Com mil capítulos repletos de reviravoltas, drama e paixão pelo esporte, esta novela promete levar os telespectadores a uma jornada única e inesquecível. A história começa em uma pequena cidade, onde um grupo de jovens amigos compartilha o amor pelo futebol. Eles sonham em jogar no maior palco do esporte e estão dispostos a sacrificar tudo para alcançar seus objetivos. À medida que crescem, cada um deles segue caminhos diferentes, mas o futebol continua a uni-los. A trama se desenrola ao longo de décadas, seguindo a ascensão e queda de jogadores talentosos, as rivalidades entre clubes e a paixão dos torcedores que nunca abandonam suas equipes. Segredos são revelados, amizades são testadas e corações são partidos, tudo isso enquanto o futebol serve como pano de fundo para a vida de cada personagem. À medida que a novela avança, novas gerações de jogadores entram em cena, e o ciclo de sonhos e desafios se repete. Questões sociais, culturais e políticas também desempenham um papel importante na narrativa, refletindo o impacto do esporte na sociedade. Os personagens principais e suas histórias se entrelaçam ao longo dos mil capítulos, culminando em momentos épicos nos campos de futebol, onde destinos são selados e sonhos são realizados. "Gol da Vida" é uma novela que captura a essência do futebol como um espelho da vida, celebrando a paixão, a perseverança e a união que o esporte proporciona. Prepare-se para uma jornada que vai além do jogo e mergulha profundamente nas vidas daqueles que vivem e respiram futebol.

Lhuan_Almeida · Sports
Not enough ratings
17 Chs

Mastering Forex and Cryptocurrency Trading

"Mastering Forex and Cryptocurrency Trading: A Comprehensive Guide" is an indepth manual designed to equip traders of all experience levels with the knowledge and skills required to navigate the complex worlds of forex and cryptocurrency trading. Part I: Forex Trading The first section introduces readers to the fundamentals of forex trading, covering the market's structure, key participants, and major currencies. It provides detailed instructions on setting up trading accounts, selecting brokers, and understanding the use of various trading platforms and tools. Readers will learn the essentials of both fundamental and technical analysis, including the interpretation of economic indicators, central bank policies, and geopolitical events. Advanced topics such as algorithmic trading, hedging, and arbitrage are also explored, along with strategies for developing personalized trading plans, managing risk, and maintaining trading discipline. Part II: Cryptocurrency Trading The second section shifts focus to the burgeoning field of cryptocurrency trading. It begins with an introduction to cryptocurrencies and blockchain technology, highlighting the evolution and significance of major cryptocurrencies like Bitcoin and Ethereum. Readers will explore the different types of exchanges and trading platforms, methods for acquiring and securely storing cryptocurrencies, and the unique aspects of the cryptocurrency market, including its high volatility and 24/7 operations. Fundamental analysis chapters teach how to evaluate whitepapers, roadmaps, and community activity, while technical analysis sections cover chart patterns, technical indicators, and strategies tailored to the crypto market. Part III: Bridging Forex and Cryptocurrency Trading The final section of the book bridges the gap between forex and cryptocurrency trading. It provides a comparative analysis of both markets, discussing their similarities and differences in terms of structure, volatility, liquidity, and regulatory environment. Crossmarket strategies are introduced, including arbitrage opportunities, hedging techniques, and diversification methods. Realworld case studies demonstrate practical applications, and discussions on integrating advanced technologies like AI and blockchain offer insights into the future of trading. Conclusion and Appendices The book concludes with a forwardlooking perspective on the future of trading, emphasizing the importance of continuous learning and adaptation. Appendices include a glossary of terms, a list of additional resources, and practical templates for creating trading plans and managing risk. "Mastering Forex and Cryptocurrency Trading" is a vital resource for anyone looking to succeed in the dynamic and rapidly evolving worlds of forex and cryptocurrency trading. By combining theoretical knowledge with practical strategies, this comprehensive guide prepares traders to make informed decisions, manage risks effectively, and achieve their trading goals.

Confy · Realistic
Not enough ratings
7 Chs

ratings

  • Overall Rate
  • Writing Quality
  • Updating Stability
  • Story Development
  • Character Design
  • world background
Reviews
Liked
Newest
rachma_akbari
rachma_akbariLv3rachma_akbari

ceritanya menarik walau sudah sering mengangkat etnik china tapi cerita seperti berbeda menarim untuk dibaca dengan tokoh sri pria orang sunda yang lebih sering diindetikan kalau orang sunda itu suka melucu seperti kabayan😊

Lika_FR
Lika_FRLv3Lika_FR

💖💖😍Kakak .. ceritanya mendebarkan, seru uda dari awal lhoo, ada sedihnya juga😭. smoga heppy ending. aku collect biar g ktinggln update. terus semangat berkarya ya kak...💖😍😍😍😍

DeanyNa
DeanyNaLv10DeanyNa

Baru sempet baca sekarang hehehe. Btw, awalannya cukup menarik walau klise. Berhasil buat aku terus baca sampe tokoh utama bangun dan sarapan. Aku sih sempet membayangkan tokoh utama nya feminim, tapi pas akhir2 katanya tomboy. Loh, kok bisa aku mikir gitu ya? Wkwkwk Btw, novel. udah aku masukin library dari kemaren. 😊

MORAN94
MORAN94Lv3MORAN94

keren ide ceritanyaaa, semangat terus nulis thor, penasaran sama apa yang bakal dialami reyna klo jatuh cinta sama beni, pasti bkal ada kejadian yang nyangkut sama Beni deh, keep it up thor!! [img=update][img=recommend][img=update][img=recommend][img=update][img=recommend][img=update][img=recommend][img=update][img=recommend][img=update][img=recommend][img=update][img=recommend][img=update][img=recommend][img=recommend][img=update][img=recommend][img=recommend][img=update][img=recommend][img=update][img=recommend][img=update][img=recommend][img=update][img=recommend][img=update][img=recommend]

ciptadewirahmafita
ciptadewirahmafitaLv3ciptadewirahmafita

ceritanya cocok untuk pecinta horor ,cara penulisan yang bagus ,bikin penasaran . sukses terus buat authornya ,ditunggu juga bab-bab selanjutnya .

Gitaswara
GitaswaraLv1Gitaswara

penasaran,,,semoga ada alur cerita yang menegangkan soal teman ayahnya reyna. semoga saja terungkap satu demi satu kejadian yang di alami Reyna. di tunggu kelanjutannya Thor!

3cy
3cyLv103cy

Cerita yg seru, jarang saya baca cerita horor, biasanya film horor. Hehehe... Ceritanya mudah dipahami dan bisa dibayangkan betapa menakutkannya itu. Kata ortu sih saya wkt kecil bisa lihat, tp saya lupa. hahaha.. semoga kelebihan reyna tdk membawa malapetaka ke dirinya sendiri. Kata org sih justru org yg bs 'lihat dgn indra ke 6' bikin mahluk gaib semakin suka dan mengganggunya.

hatentea
hatenteaLv3hatentea

Baru beres baca chapter 6, belum banyak yang terjadi, selain orang kesurupan di kantornya. Penasaran sama bayangan hitam yang sering dilihar Reyna. Premisnya asik, nunggu juga cerita masa lalu Reyna, sama kenapa Reyna gak kerja sama bapaknya kalau dia punya perusahaan sendiri? Sejauh ini menarik, ditunggu kelanjutannya!

SUPPORT

More about this book

General Audiencesmature rating
Report