webnovel

My Mafia Boy

“Tugas aku untuk melindungi kamu sudah selesai, jalanilah hidup yang indah tuan putri kecilku.” --- Cella dipertemukan kembali dengan teman masa kecilnya, Reyga. Seorang laki-laki yang mengisi hatinya selama ini. Namun sebuah peristiwa membuat Cella dekat dengan Alfian, teman satu sekolahnya. Ia menjadi bimbang dengan perasaannya sendiri. Sejak saat itu muncul banyak masalah yang menghampiri Cella. Ia menyadari bahwa ada seseorang yang sangat membencinya. Di setiap masalah yang ia hadapi, selalu ada Reyga dan Alfian yang menolongnya. Sehingga akhirnya terungkap bahwa semua masalah yang dialami Cella disebabkan oleh dendam dari Mr. L, dan tak ada yang tahu apa sebenarnya hubungan Mr. L dengan Cella. Hingga orang tua Cella memberitahukan kebenaran yang membuat Cella terkejut.

adhistawp · Teen
Not enough ratings
326 Chs

MMB [143]

Happy reading!

Alka mencium kening Kayla lama dan kemudian memeluk Kayla.

"Aku bakal kangen sama kamu Ayy." ucap Alka.

Sedangkan Kayla sudah menangis di pelukan Alka.

"Jangan nangis dong, jelek tau." ucap Alka dan menghapus air mata Kayla.

"I love you Alka." ucap Kayla pelan.

"I love you more Ayla." balas Alka dan kembali memeluk Kayla.

"Aku berangkat dulu ya Ayy." ucap Alka yang sudah melepaskan pelukannya.

"Hati-hati yaa." ucap Kayla.

"Iya, yaudah aku berangkat yaa. Daaaa." ucap Alka melambaikan tangannya dan menghilang dari pandangan Kayla.

Kayla pun menghela nafas dan beranjak pergi dari bandara.

"Kay, lo nggak papa?" tanya Bela saat Kayla sudah keluar dari bandara.

"Gue nggak papa kok." jawab Kayla.

"Yaudah ayo kita pulang." ucap Reno.

"Kalian pulang aja, gue mau naik taksi." ucap Kayla.

"Lah, kok gitu Kay?" tanya Bela.

"Ada urusan bentar." jawab Kayla.

"Kita anterin yaa." ucap Bela membujuk.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com