550 Ngambek?

Selamat membaca

¶¶¶¶¶¶¶¶¶¶¶¶¶¶¶

Bandara Kansai, Osaka, Jepang.

Lima jam menunggu penerbangan lagi akhirnya tiba.

Gavriel sudah membawa Jia bertemu langsung Ryuchi yang menjemput di gerbang kedatangan. Ia juga sudah membeli sesuatu di jam menunggu dengan mengelilingi kompleks belanja di Ginza, bersama Carnell yang setia menemaninya.

Lalu saat ini, ia sudah kembali duduk di pesawat dengan kaki saling bertopang dan tangan menutupi bibirnya yang menguap.

Ia tidak tahu berkeliling di kota yang dulu pernah ditinggali membuatnya bisa lelah seperti ini. Bahkan, rasa kantuk mulai menyerang, jika saja ia tidak merasakan rindu yang tak lagi bisa ditahannya terhadap calon istri.

"Sebaiknya aku menghubunginya, aku rasa di sana sudah pagi lagi dan itu artinya hampir seharian aku tidak menghubunginya. Heumm…, apakah dia merindukanku atau justru akan menyemprotku dengan semburan kesal ya?" gumam Gavriel seraya mengusap dagunya dengan ibu jari.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com

avataravatar
Next chapter