webnovel

Menyerang Istana Iblis Kayu

Translator: Wave Literature Editor: Wave Literature

Zhang Ruochen tertawa serak dan berkata, "Baguslah. Saudara Masheng, cepat matikan formasi taktis sucinya."

Master Masheng melirik ke arah "Longze" di kejauhan dan menjadi ragu-ragu. Kemudian, ia mempunyai perasaan buruk terhadap ini, sebelum akhirnya berkata, "Master Istana mengutus kami untuk tidak mematikan formasi taktis suci sebelum beliau kembali. Aku khawatir jika kau harus menunggu di luar selama beberapa hari..."

Mendengar itu, maka suasana hati Zhang Ruochen pun mulai berubah, dan ia mengeluarkan aura dingin dari dalam tubuhnya. Kemudian, ia berpura-pura menjadi marah dan mendengus, "Saudara Masheng, kau berani memerintahku? Apa kau mengira bahwa aku hanya bisa mengandalkan Istana Iblis Kayu? Jika demikian, aku akan pergi dan mencari bala bantuan dari Aula Candi Suci Air."

"Saudara Longze, tunggu sebentar."

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com