webnovel

Jenius Yang Nakal

Alisya, gadis yang terbiasa dilatih menjadi seorang prajurit sejak kecil oleh ayah dan kakeknya. Berkat kemampuannya tersebut, dia berhasil lolos dari sebuah organisasi hitam yang sangat berbahaya. Suatu ketika saat ia memasuki sekolah SMA dia bertemu dengan Adith yang merupakan orang no 1 di sekolahnya dengan ketampanan yang sangat mempesona dan Kejeniusannya yang luar biasa. Entah bagaimana dengan sifat nakalnya, ia terus berusaha menarik perhatian Alisya namun aura membunuh sang gadis sempat menggetarkan Adith. Apakah Alisya membenci Adith? Tapi...mengapa Alisya masih terus berusaha melindungi Adith meski dalam keadaan setengah sadar? Apakah yang terjadi pada mereka sebenarnya? Siapa Alisya dan apakah alasan dibalik Alisya yang begitu ingin melindungi Adith dengan mempertaruhkan nyawanya?

Hasrahnian_Hasnan · Fantasy
Not enough ratings
810 Chs

Olah Raga Malam

Alisya yang berada di dalam apartement sendirian mengira Adith akan berada disana membuatnya tak tahan untuk menunggu. Dia hanya berganti pakaian dan mengambilkan beberapa pakaian ganti untuk Adith serta memakai pakaian tebal sebelum keluar rumah.Dia memakai motor hitamnya dan helem yang menutupi seluruh bagian wajahnya menuju ke rumah sakit. Ia tak lupa juga membawa kotak makanan yang sebelumnya sudah ia bawa dari rumahnya."Maaf sus, dokter Adithnya belum keluar?" Tanya Alisya kepada perawat yang bekerja sama dengannya.Alisya ragu jika ia langsung masuk begitu saja di ruangan Adith."Oh.. dia baru saja selesai mbak, tapi masih ada beberapa hal yang perlu dia lakukan. Mbak sudah buat janji dengan dokter?" Mendengar suara Alisya yang tak asing membuatnya bertanya dengan sopan.Meski perawat itu tak bisa melihat wajah Alisya dengan jelas karena tertutup sebagian besar oleh helem dan hanya bagian mata yang benar-benar tampak, ia bisa tau kalau ia pernah bertemu dengan wanita itu sebelumnya.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com