webnovel

Dua Penguasa

Mengisahkan dua Pemuda dari Negara Maritim yang sangat menggilai barang antik dan kuno, keduanya mengikuti sebuah lelang di Negara Tirai Bambu. Hingga sampai dimana keinginan mereka terwujud, yaitu untuk mencapai dunia lain. Namun sial, setelah sampai di dunia tersebut. Mereka tidak mendapatkan jalan pulang. Kini keduanya terjebak di dunia dengan Manusia yang bisa mengendalikan panasnya api, membekukan air, kerasnya tanah dan hampanya angin. Mereka menyebut diri mereka adalah Kultivator Mereka mendapat identitas baru dari dua Harimau yang mereka temui untuk memulai petualangan mereka di dunia tersebut, mereka berdua dengan sangat tekun menaikan kekuatan mereka dalam tujuan untuk menguasai dunia ini! *Original bukan terjemahan.

Han_disini · Eastern
Not enough ratings
525 Chs

Bab177. Hal mustahil

"Apakah kau serius dalam hal ini? Han Xiao, walaupun aku mengetahui baik kau, Ne Zha dan tim mu sangatlah kuat, tapi melawan seribu jenius dari kekuatan besar bukanlah lelucon yang lucu." Yang Qianfan mengeluarkan pendapatnya.

"Apa yang dikatakan oleh Qianfan benar," sahut Yang Shui, dia juga menyarankan agar tim mereka melakukan penyerangan untuk mengeliminasi satu-persatu tim lawan, sehingga tidak akan merepotkan ketika berbenturan secara langsung.

Saat ini, Su Lihwa, Ruan Jian dan Bing Xing menghampiri mereka. Karena mereka juga merupakan kekuatan utama dalam tim ini, maka mereka berhak mengetahui rencana.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com