webnovel

Anita yang Ceroboh

Bab 243

POV Anita.

"Kurang ajar, perempuan itu selalu menghalangi niatku. Kalau dia masih sakit terus bagaimana aku bisa memiliki mas Fadli?" 

Aku merasa sangat kesal, Mas Fadli memberi ultimatum kalau dia akan menikahi aku kalau Desi—istrinya—sudah sembuh dari sakitnya. Padahal dia sendiri tahu kalau istrinya itu belum tahu kapan akan sembuh.

Huh, aku kesal sekali. Memangnya perempuan itu bisa sembuh? Sakit lumpuh begitu pasti lama sembuhnya. Keburu jadi perawan tua dong aku kalau harus menunggu selama itu.

Atau itu hanya alasan Mas Fadli saja agar aku mundur dari rencana semula. Tidak semudah iyu, Mas. Aku tidak akan mundur selangkah pun. Aku akan terus maju dan memikirkan bagaimana caranya agar tujuanku secepatnya tercapai.

Mama sih, kelamaan ngasih idenya. Coba aja sejak mbak Mitha meninggal dulu, mama kasih ide brilian itu. Pasti sekarang Mas Fadli sudah menjadi milikku. 

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com