webnovel

CAROLINE

Hidup Caroline berubah 180 derajat setelah ulang tahun ke-18 nya. Mengetahui seluruh anggota keluarga angkatnya ternyata adalah werewolf masih belum cukup, Ia harus menerima kenyataan bahwa kakaknya, Alex, adalah pasangan matenya. Belum lagi kenyataan bahwa selama ini sebenarnya Ia bukan manusia biasa. Caroline adalah Leykan terakhir yang hidup, bangsa superior yang sangat ditakuti dan dibenci oleh para werewolf. Apakah Ia harus melarikan diri atau menghadapi takdir barunya?

ceciliaccm · Fantasy
Not enough ratings
252 Chs

Chapter 188

"Ingat baik-baik, Caroline, identitasmu sebagai Leykan bergantung pada aroma tubuh dan auramu," jelas Balthazar pagi itu di halaman belakang kastilnya. "Alpha memiliki aura mendominasi, karena mereka memang lahir untuk memimpin. Selanjutnya ada Beta di posisi nomor dua, tapi mereka tidak ditunjuk sejak lahir karena mereka dipilih oleh Alpha. Lalu ada anggota Pack, dan yang terakhir adalah Omega."

"Jadi Omega memiliki kedudukan paling rendah di dalam Pack?" tanyaku dengan kening berkerut. Satu-satunya Omega yang kutahu adalah putri dari Edward Adler, tapi aku tidak pernah bertemu dengannya langsung.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com