webnovel

angelina

Angelina adalah seorang gadis remaja yang penyakitan dan tidak di akui di keluarganya serta sangat di benci oleh adik dan ibunya. Tapi, meskipun begitu dia tetap memiliki orang-orang terkasihnya, yaitu Alfin sang manusia yang terkena kutukan sehingga dia hanya bisa mencintai satu wanita seumur hidupnya. Lalu ada juga Clara sahabatnya yang memiliki kepribadian ganda. Dan ada Aldo yang juga memiliki penyakit aneh. Ini adalah kisah tentang perjalanan hidupnya dalam menemukan kebahagiaan yang selama ini dalam mimpi pun dia tidak berani memimpikannya, ini adalah kisah tentang seorang anak bernama Angelina yang awalnya sudah menyerah akan hidup dan kebahagiaan. Ini adalah kisah tentang cinta, keluarga serta persahabatan yang mungkin terlihat terlalu berlebihan. Penasaran? baca aya yuk hehehe

lucifer60 · Teen
Not enough ratings
245 Chs

236

"eh kalian duluan aja yah ke kantinya, gue mau ke toilet dulu soalnya," ujar Clara kepada mereka bertiga saat Keisya pada akhirnya berhasil membujuk Angel agar mau pergi ke kantin dan makan disana.

"Oh yaudah," sahut mereka bertiga. Dan setelah itu mereka berpisah di koridor.

Clara pergi ke arah toilet dan mereka pergi ke arah kantin.

Sesampainya disana Clara langsung masuk ke salah satu bilik kosong, dan setelah 10 menit kemudian diapun keluar dari sana dan langsung pergi berjalan menuju ke arah kantin berada.

"Hei Ra, lo mau ke kantin yah? Bareng dong," sapa seseorang dari arah belakangnya.

Clara menoleh ke arah sumber suara dan kemudian langsung menunjukkan tatapan malasnya menatap orang itu.

"Harus berapa kali sih gue bilang kalo lo itu harus manggil gue dengan sebutan kakak, hmm?" Gerutu Clara, sambil kembali melanjutkan langkahnya.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com