webnovel

Ditangkap Pria Psikopat

"Hari ini aku senang, akhirnya aku bisa memiliki semua yang aku inginkan. Tapi rasanya semua belum sempurna kalau ayah belum aku temukan. Hari ini juga, aku harus mencari ayah. Aku harus temukan ayah."

Sebelum Grizelle mencari ayahnya, dia merindukan ibunya. Dia buka kembali buku diary milik ibu. Ada beberapa lembar dari tulisan kisah cintanya yang lucu. Sering kali Grizelle mengulang membaca tulisan ibunya itu. Namun ketika membaca bagian kepedihan ibu, Grizelle langsung menutup kembali buku diary. Semua seakan terbayang betapa hancur hidupnya saat pertama kali di jodohkan dan di nikahkan oleh ayah Rinton, ayah tiri Grizelle. Akhir cerita cinta mereka begitu pahit, sehingga Grizelle sendiri mengalami kepedihan itu.

"Untung saja pria jahat itu kini sudah mendekam di penjara. Kalau tidak, mungkin saat ini dia akan ganggu hidup aku lagi."

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com